Deadline: 31 Maret 2012
Tema : Inovasi Pemuda Untuk Pembangunan Bali
Ketentuan Blog
- Peserta adalah berasal dari kalangan umum (siswa, mahasiswa dan umum)
- Artikel harus ditulis menggunakan bahasa Indonesia. Bahasa Inggris dapat dipergunakan dalam konten pelengkap artikel, bukan menjadi bahasa utama penulisan artikel.
- Artikel ditulis dengan gaya bahasa yang menarik, komunikatif, dan alur yang mudah dimengerti, serta mengikuti kaidah tata bahasa, serta etika penulisan dan publikasi.
- Artikel terdiri dari minimal 4 paragraf atau 1.000 (seribu) karakter, termasuk spasi.
- Artikel yang dilombakan
- tidak merupakan iklan produk atau jasa tertentu;
- tidak mengandung unsur pornografi dan pornoaksi;
- tidak mengandung penghinaan atau pelecehan terhadap SARA.
- Artikel adalah tulisan asli peserta, bukan hasil plagiatisme.
- Peserta wajib mencantumkan sumber referensi atau daftar pustaka, apabila mengutip dari buku, artikel, atau tulisan orang lain.
- Peserta boleh mengikutkan lebih dari satu artikel.
- Peserta lomba blog ini tidak dipungut biaya apa pun.
- Dikirim ke email Persma Akademika : akademika.red@gmail.com
Source: klik disini
0 komentar:
Posting Komentar